Categories
Berita Alumni Belgia

Webinar #04. Produktifitas WFH vs Efektifitas SFH

Pada Tanggal 27 Maret 2021, Alumni Belgia menyelenggarakan webinar ke 4 dengan topik “Produktifitas Orang Tua Bekerja dari Rumah (WFH) dengan Anak Sekolah selama Pandemi & Persiapan Pasca-Pandemi dari Sudut Pandang Psikologi”. Dalam kegiatan ini dihadirkan Dr. Nanang Suprayogi (Dosen Universitas Bina Nusantara) dan Dr. Vivi Pohan (Dosen Universitas Sumatera Utara) yang keduanya merupakan alumnus dari universitas terkemuka di Belgia. Diskusi dipimpin oleh Dr. Dimas Rahadian Aji Muhammad (Dosen Universitas Sebelas Maret) yang juga alumni dari Ghent University, Belgia. Kegiatan yang dilakukan melalui platform Zoom ini diakhiri dengan pembagian doorprize untuk dua penanya terbaik, berupa buku berjudul “Santri Jelajah Dunia Insiprasi Santri Milenial” karya Dr. Nanang Suprayogi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *